1. Beranda
  2. Artikel
  3. Informasi Pendaftaran Mahasiswa Baru
  4. Jadwal Penerimaan Mahasiswa Baru Unisa Yogyakarta T.A 2018/2019
Jadwal Penerimaan Mahasiswa Baru Unisa Yogyakarta T.A 2018/2019

Jadwal Penerimaan Mahasiswa Baru Unisa Yogyakarta T.A 2018/2019

Rating: 3.0 - out of 5stars
11 Desember 2017 1 Komentar
Penulis:

Jadwal PMB Unisa Yogyakarta T.A 2018/2019

Gelombang Khusus:

  • Khusus Metode Seleksi PMDK, PMBU, TPA, dan Hafidz: 13 November 2017 – 13 Januari 2018
  • Khusus Metode Seleksi TPA – AANVULLEN/PROFESI: 13 November 2017 – 11 Januari 2018 (Ujian: 13 Januari 2018 pukul 08.00 WIB – selesai)
  • Khusus Metode Seleksi Kemitraan Persyarikatan (BIP): 13 November 2017 – 6 Januari 2018 (Ujian: 8 Januari 2018 di kampus terpadu Unisa)

Gelombang Satu:

  • Khusus Metode Seleksi PMDK, PMBU, TPA, Hafidz: 15 Januari – 17 Maret 2018
  • Khusus Metode Seleksi TPA – AANVULLEN/PROFESI: 15 Januari – 15 Maret 2018 (Ujian: 17 Maret 2018 pukul 08.00 WIB)
  • Khusus Metode Seleksi Kemitraan Persyarikatan (BIP): 15 Januari – 10 Maret 2018 (Ujian: 12 Maret 2018 di kampus terpadu Unisa)

Gelombang Dua:

  • Khusus Metode Seleksi PMDK, PMBU, TPA, Hafidz: 19 Maret – 19 Mei 2018
  • Khusus Metode Seleksi TPA – AANVULLEN/PROFESI: 19 Maret – 17 Mei 2018 (Ujian: 19 Mei 2018 pukul 08.00 WIB di kampus terpadu Unisa)
  • Khusus Metode Seleksi Kemitraan Persyarikatan (BIP): 19 Maret – 12 Mei 2018 (Ujian: 14 Mei 2018 di kampus terpadu Unisa)

Gelombang Tiga:

  • Khusus Metode Seleksi PMDK, PMBU, TPA, Hafidz: 21 Mei 2018 – 1 September 2018
  • Khusus Metode Seleksi TPA – AANVULLEN/PROFESI: 21 Mei – 23 Agustus 2018 (Ujian: 25 Agustus 2018 pukul 08.00 WIB di kampus terpadu Unisa)
  • Khusus Metode Seleksi Kemitraan Persyarikatan (BIP): 21 Mei – 18 Agustus 2018 (Ujian: 20 Agustus 2018 di kampus terpadu Unisa)

Prosedur PMB Unisa

Pendaftaran Online

  1. Isi data diri melalui pmb.unisayogya.ac.id
  2. Melakukan pembayaran biaya pendaftaran
  3. Isi biodata dan formulir pendaftaran di laman pmb.unisayogya.ac.id dengan mengisi No.Pendaftaran dan Password.
  4. Calon peserta menerima kartu ujian yang dilengkapi tanggal, nama, tanda tangan dan stempel dari Petugas Pendaftaran;
    – Perpindahan/penggantian pilihan Prodi diijinkan paling lambat saat verifikasi data pendaftaran oleh Petugas Pendaftaran (sebelum pengumuman penerimaan).
    – Calon peserta mengirimkan atau menyerahkan syarat-syarat pendaftaran kepada petugas pendaftaran paling lambat satu hari sebelum ujian pada jam kerja: 08.00-16.00 WIB. Bila berkas syarat-syarat pendaftaran lengkap, petugas pendaftaran memberikan pengesahan (tanggal, nama, tanda tangan dan stempel) pada kartu ujian.

Pendaftaran Offline di Kampus Terpadu (Jl. Lingkar Barat No. 63 Mlangi, Nogotirto, Gamping, Sleman)

  1. Melakukan pembayaran uang pendaftaran kepada Petugas Pendaftaran
  2. Peserta mengkonfirmasi pembayaran kepada Petugas Pendaftaran
  3. Peserta mendapatkan kuitansi pembayaran, PIN dan PASSWORD
  4. Isi biodata dan formulir pendaftaran melalui komputer yang telah disediakan Panitia
  5. Peserta menyerahkan persyaratan pendaftaran kepada Petugas Pendaftaran. Bila data isian telah lengkap,
    Petugas pendaftaran memverifikasi data isian di komputer dan akan mendapatkan kartu ujian.
  6. Bila persyaratan belum lengkap pada saat pendaftaran, peserta dapat menyerahkan kelengkapan syarat pendaftaran paling lambat satu hari sebelum ujian dilaksanakan (jam kerja: 08.00-16.00 WIB).
  7. Peserta menerima kartu ujian yang dilengkapi tanggal, nama, tanda tangan dan stempel dari Petugas Pendaftaran.
  8. Perpindahan/penggantian pilihan Prodi diijinkan paling lambat saat verifikasi data pendaftaran oleh Petugas Pendaftaran (sebelum pengumuman penerimaan).

Baca: Universitas Respati Yogyakarta Buka Berbagai Jalur PMB 2018!

Informasi lengkap:

Kampus Terpadu, Jl. Ring Road Barat No.63, Mlangi, Nogotirto, Gamping, Sleman, Yogyakarta. 55292,

Telepon: (0274) 446 9199 ext 140 (Admisi Pendaftaran Penerimaan Mahasiswa Baru).

Atau bisa juga via wa ke 0878 3941 1345

email ke [email protected].

Baca halaman selanjutnya. 1 2 View All

Submit your review
1
2
3
4
5
Submit
     
Cancel

Create your own review

Ayo Kuliah
Average rating:  
 1 reviews
 by Diki Wahyudi
BIP

Karna saya percaya dengan adanya jalur prestasi ini dan saya bisa menunjukkan prestasi saya dengan adanya sertifikat dan piagam yang akan saya lampirkan

Loading...
linecolor

    






Artikel Terkait